top of page
Search

Cuaca Ekstrim Melanda mamuju, Bhabinkamtibmas Himbau Agar Tetap Waspada

MAMUJU - analisapost.com | Angin kencang terjadi diwilayah kepulauan dusun Salissingan desa Bala Balakang Barat Kecamatan Bala Balakang kabupaten Mamuju pada hari Selasa (03/01/2023)

Karena kejadian itu beberapa fasilitas umum rusak parah, diantaranya sekolah SMP 2 dan gedung serba guna, sekolah SMP 2 rusak dikarenakan tertimpa pohon kelapa, selain itu 11 rumah warga yang diketahui juga rusak parah akibat kejadian angin kencang yang menghantam daerah tersebut.


Dari laporan tertulis Bhabinkamtibmas Bala Balakang Bripka Muhammad menyebutkan pula bahwa ada 5 warga yang kena dampak paling parah atas kejadian itu yakni Abd wahab, Joni, Sullena, Ari dan Alim Bahri.


Sementara ini kelima warga tersebut sedang mengungsi ke rumah tetangga ditakutkan hujan akan turun lagi yang tentunya pasti akan basah.

Tapi ada juga beberpa warga yang memilih bertahan dirumahnya sambil memperbaiki rumah masing-masing," tutur Bripka Muhammad.


Oleh karna kejadian itu, ia menghimbau kepada warga agar senantiasa berhati-hati dalam beraktifitas, tapi mesti demikian kita semua masih bersyukur pasalnya tidak ada korban dalam kejadian ini. (Ancha)


Dapatkan update berita pilihan dan berita terkini setiap hari dari analisapost.com

 
 
 

Comentarios


logo_analysis_post_TERBARU-removebg-previe

Let's Connect

+6282221118158

  • TikTok
  • Facebook
  • Instagram
  • Twitter
  • YouTube

Kanal

Nasional

Politik

Hukum & Kriminal

Peristiwa

Lintas Negara

Ekonomi

Properti

Olahraga

Entertaiment

Headline

Redaksi

Layar Tancap

Seni dan Budaya

Karya Kita

Aspirasi Rakyat

Lifestyle

Kesehatan

Fashion

Informasi

Kelana

Pendidikan

Cerpen, Puisi, Syair

Pariwisata

Saintek

Suguhan Nusantara

Pojok Pinggir

Ramalan Bintang

Pariwara

Duka Cita

Iklan Baris

Otomotif

Karikatur

Regional

Pedoman Media Siber

bottom of page
analisa post 17.50 (0 menit yang lalu) kepada saya