top of page
Search

Berbagi Sukacita Natal Bersama Tamu di Favehotel Rungkut Surabaya

SURABAYA - analisapost.com | Beragam keseruan dan cara yang berbeda-beda dilakukan dalam merayakan keseruan Natal dan menyambut Tahun Baru bersama keluarga dan orang-orang tercinta. Salah satunya dengan menghabiskan waktu bersama keluarga.

Masih dalam suasana natal, favehotel berbagi kebahagian natal dengan berbagi sukacita natal bersama tamu-tamu yang menginap di favehotel rungkut surabaya. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk perayaan sederhana bersama kurang lebih 320 tamu yang menginap selama pada tanggal 25 desember 2022.


Berbagi kebahagiaan dalam suasana natal ini dilakukan favehotel rungkut surabaya, tidak hanya satu hari saja melainkan selama satu minggu berturut-turut dalam agenda merayakan sukacita natal bersama para tamu dengan memberikan bingkisan sederhana, terutama bagi setiap tamu anak-anak kecil. Kegiatan yang dilakukan selama satu minggu ini, juga diartikan sebagai bentuk terima kasih bagi para tamu karena telah memilih favehotel rungkut surabaya sebagai tempat menginap dan menghabiskan waktu bersama keluarga.


“Kegiatan ini kita lakukan sebagai bentuk perayaan natal sederhana dari Favehotel Rungkut Surabaya bagi setiap tamu yang menginap," ujar Erliana, Marketing Communication Favehotel Rungkut Surabaya. (Ist)



Dapatkan update berita pilihan dan berita terkini setiap hari dari analisapost.com

 
 
 

Comments


logo_analysis_post_TERBARU-removebg-previe

Let's Connect

+6282221118158

  • TikTok
  • Facebook
  • Instagram
  • Twitter
  • YouTube

Kanal

Nasional

Politik

Hukum & Kriminal

Peristiwa

Lintas Negara

Ekonomi

Properti

Olahraga

Entertaiment

Headline

Redaksi

Layar Tancap

Seni dan Budaya

Karya Kita

Aspirasi Rakyat

Lifestyle

Kesehatan

Fashion

Informasi

Kelana

Pendidikan

Cerpen, Puisi, Syair

Pariwisata

Saintek

Suguhan Nusantara

Pojok Pinggir

Ramalan Bintang

Pariwara

Duka Cita

Iklan Baris

Otomotif

Karikatur

Regional

Pedoman Media Siber

bottom of page
analisa post 17.50 (0 menit yang lalu) kepada saya